Secara umum manfaat sayuran adalah sebagai berikut :
- Melancarkan BAB
- Pencernaan yang sehat
- Sumber vitamin, mineral, dan gizi bagi tubuh
- Sumber utama serat
- Mencegah kanker
- Meningkatkan sistem imun
- Meningkatkan kesehatan syaraf dan mata
Nah selain manfaat tersebut, jika kita bicara manfaat sayuran sebaiknya kita membahas beberapa manfaat sayuran yang paling populer. Karena setiap sayuran memiliki manfaat yang berbeda-beda.
Manfaat Sayuran A-Z
Sayuran A-E
- Bayam
- Brokoli
- Buncis
- Daun bawang
- Daun singkong
- Edamame
- Sayuran F-M
- Jengkol
- Kacang Panjang
- kacang kapri
- Kangkung
- kentang
- Kol
- lobak putih
- Mentimun
- Sayuran N-Z
- Seledri
- Terong
- wortel
- Paprika
- pare
- sawi
- selada
- tauge